Hai semua kali ini saya akan menceritakan profesi TI apa
yang saya inginkan tp sebelumnya saya akan member tahukan tentang macam-macam
profesi di bidang TI dan juga penjelasannya yang pertama adalah
1. 1. System analyst
System analyst merancang
solusi IT baru untuk meningkatkan efisiensi bisnis dan produktifitas. Bekerja
secara dekat dengan client, analyst memeriksa model bisnis dan aliran data,
mendiskusikan penemuan mereka dengan client, dan merancang solusi IT yang
tepat.
2. Software engineer
Software engineer
meneliti, merancang, dan men-develop sistem software untuk memenuhi keperluan
client. Setelah sistem sudah secara penuh dirancang software engineer lalu diuji,
debug, dan memelihara sistem.
3. Application Developer
Application developer
menerjemahkan kebutuhan software ke dalam kode pemrograman singkat dan kuat.
Kebanyakan akan mengkhususkan pada lingkungan development tertentu seperti
computer games atau e-commerce, dan akan memiliki pengetahuan yang dalam pada
beberapa bahasa komputer yang bersangkut-paut. Peranannya meliputi menulis
spesifikasi dan merancang, membangun, menguji, mengimplementasikan dan
terkadang yang membantu aplikasi seperti bahasa komputer dan development tool.
4. Konsultan IT
Konsultan
IT bekerja secara partnership dengan client, menganjurkan mereka bagaimana
untuk menggunakan teknologi informasi agar memenuhi sasaran bisnis atau
menyelesaikan suatu masalah. Konsultan bekerja untuk memperbaiki struktur dan
efisiensi dan sistem IT organisasi.
Nah
dari penjelasan mengenai profesi di bidang TI di atas profesi yang saya pilih
adalah APPLICATION DEVELOPER alasannya adalah saya berfikir dulu ingin menjadi
semua pembuat robot tp karena tidak bisa ya saya memilih jadi pembuat aplikasi
saja hehehe. Tp saya masih mempunyai 1 PR besar yaitu masih banyak program atau
pun hal-hal yang saya kurang mengerti mengenai TI tp saya mulai mencoba
menyicil PR besar itu dari sekarang agar saat bekerja tidak ada beban lagi, oke
cukup sekian penjelasan dari saya mengenai profesi Ti yang saya inginkan semoga
dpt memberikan informasi kepada pembaca agar dapat memilih dari sekarang
mengenai profesi TI apa yang kalian mau.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar